Rumah sakit virus corona (Covid 19) yang dilengkapi 500 tempat tidur di Khonmoh, Srinagar, India kini telah resmi beroperasi. Didanai melalui PM Peduli, rumah sakit itu telah dibangun oleh Organisasi Penelitian dan Pengembangan Pertahanan (DRDO) India hanya dalam waktu 17 hari. Sedangkan pasokan oksigen tersedia dari tangki penyimpanan oksigen medis cair berisi 62 kiloliter, untuk…